Cara Kirim Barang Lewat JNT Jemput Ditempat

Cara Mengirim Paket COD Tanpa Aplikasi dengan Mudah

Pelajari lebih lanjut tentang tips and trik serta panduan dalam mengirim paket hanya di Everpro.id. Dengan penjelasan lengkap ini, kami berharap informasi yang disajikan dapat bermanfaat bagi Anda agar lebih mengerti dalam hal cara mengirim paket yang benar.

Namun, sebelum kami membahas lebih jauh tentang cara menulis dan cara mengirim paket, tahukah kamu jika kini ada layanan pengiriman yang bisa kasih banyak keuntungan dan kelebihan untuk bisnis online? Ya, Everpro bisa membantu para pebisnis online agar layanan pengiriman ke konsumen bisnis online lebih efektif dan tidak terkendala.

Cari tahu lebih lanjut dengan klik tombol di bawah ini!

 

Keuntungan Layanan Pick Up JNT Express

cara menulis alamat paket JNT
Sumber: google

Berikut beberapa keuntungan yang bisa pengguna dapatkan dari layanan pick up JNT ini:

  • Mudah dan praktis
  • Hemat waktu dan tenaga
  • Lebih cepat dan efisien
  • Menghemat biaya pengiriman

Syarat Pick Up JNT Express

Berikut beberapa syarat yanag harus kamu penuhi untuk melakukan pick up JNT Express:

  • Punya akun JNT Express
  • Data lengkap pengirim dan penerima paket
  • Detail informasi barang
  • Kemas paket dengan baik
  • Persiapkan biaya
  • Pesan pada jam operasional

Cara Mengirim Barang Lewat JNT Pick Up

Berikut langkah-langkah untuk melakukan pemesanan kirim barang lewat JNT Express:

1. Cara Pick Up Via Website

  • Masuk ke jnt.co.id
  • Lakukan login akun JNT Express Indonesia
  • Masuk ke menu order dan masuk ke menu pick up
  • Isilah data seperti nama lengkap, nomor telepon, kota asal, alamat lengkap dan kode pos untuk penerima dan pengirim
  • Mengisi data dimensi dan berat paket
  • Pilih asuransi atau voucher yang diinginkan
  • Pilih submit
  • Kurir sprinter JNT Express Indonesia akan menjemput paket ke alamat dan lakukan pembayaran biaya ongkirnya

2. Cara Pick Up Via Aplikasi

  • Download dan install aplikasi JNT Express Indonesia
  • Registrasi dengan data pribadi yang dibutuhkan
  • Akses menu order pick up lalu masuk ke opsi pengirim
  • Pada opsi pengirim, masukkan informasi seperti nama lengkap, nomor telepon, kota asal, alamat lengkap dan kode pos pengirim
  • Centang tambahkan kontak JNT dan tekan selesai
  • Pada kolom pertanyaan “Anda memiliki nama dan no telp yang sama dengan buku kontak Anda, apakah Anda tetap ingin melanjutkan?” Pilih menu simpan
  • Kembali ke menu order, lalu pili tab penerima
  • Isi data kemudian centang tambahkan kontak ke JNT dan tekan selesai
  • Lanjutkan ke menu barang, isilah data seperti memilih jenis barang atau dokumen. Lalu masukkan informasi seperti dimensi ukuarn dan berat barang
  • Masukka nilai barang atau nominal perkiraan harganya
  • Pilih asuransi atau voucher jika diinginkan, tekan selesai dan pemesanan akan dilakukan, kamu tinggal menunggu kurir menjemput paket tersebut
  • Kurir JNT Express akan melakukan pick up ke lokasi dan lakukan pembyaran ongkos kirim sesuai yang tercantum pada aplikasi
Everpro

Kamu punya bisnis online tapi pengiriman paket ke konsumen lama? Ekspedisi yang kamu pilih ga ada fitur COD?  Beralih ke Everpro Shipping aja!

Benefit Everpro Shipping

  • Murahnya Kirim Paket dengan Cashback hingga 35%
  • Bebas tentukan kurir ekspedisi favorit dari 20+ pilihan ekspedisi ke seluruh Indonesia.
  • Sekali transaksi, bisa kirim ke banyak lokasi
  • Pencairan dana COD hanya 1×24 jam setiap hari
  • Data penjualan dan pengiriman di tersaji di satu dashboard lengkap
  • Jemput paket di mana saja tanpa minimal jumlah atau berat
  • Mudah klaim bila paket bermasalah
  • Fitur Ticketing antara user, tim Everpro dan tim 3PL
  • Menyediakan fitur courier scoring, buyer scoring, WA checker

Tingkatkan Bisnis Online-mu Tanpa Ragu. Bersama Everpro, Semua kebutuhan bisnis terkelola secara praktis!

Another Content

Cara Menulis Alamat Pada Paket JNE yang Tepat

Biar paket tidak tersesat lagi, mari simak cara menulis alamat paket JNE yang benar di sini! Pernahkah kamu menunggu paket JNE tapi tidak kunjung tiba atau bahkan tertahan di lokasi jasa ekspedisi terdekat? Bisa jadi penyebabnya karena paket kamu salah dalam penulisan alamat tuh.  Meskipun terdengar sepele penulisan alamat yang

Baca Selengkapnya

Cara Kirim Paket JNE

Pelajari lebih lanjut terkait tips and trik cara kirim paket hanya di blog Everpro. Dapatkan informasi penting seputar kirim paket supaya kamu dapat lebih mengerti cara mengirim paket dengan benar.

Baca Selengkapnya

Cara Menulis Alamat Paket

Pelajari lebih lanjut terkait tips and trik cara kirim paket hanya di blog Everpro. Dapatkan informasi penting seputar kirim paket supaya kamu dapat lebih mengerti cara mengirim paket dengan benar.

Baca Selengkapnya
Everpro

TESTIMONI

Everpro

Ini Kata Sobat Everpro, Waktunya Kamu Mencoba!

Everpro
Everpro
Everpro

Optimalkan Pengiriman Paket dengan Layanan Lengkap dan Fitur Terintegrasi