...

Solusi pengiriman

Cashback besar, layanan lengkap

Dijamin 1×24 jam setelah delivered

Didukung teknologi dan support sigap

Bebas manual tanpa biaya per hit

Solusi tools marketing

Scale tanpa limit dan bebas restrict

WABA resmi simple dan affordable

Loading cepat, tracking makin akurat

Kelola data pelanggan dengan CRM

Solusi jasa dan konsultasi

Dongkrak penjualan dengan praktek tersertifikasi

Urus Shop, konten FYP, Live, sampai GMV Max

Belajar tingkatin order dari para mentor Everpro

Miliki LP yang didesain khusus untuk konversi

Ilmu

Pelajari cara, tips, dan trik pakai Everpro

Dapatkan berbagai inspirasi buat bisnismu

Belajar Live, online bareng komunitas

Tools

Cari tahu ongkir dan cashback di Everpro

Dapatkan proses terkini dari nomor resimu

Temukan kode pos akurat untuk alamat tujuanmu

Cara Top Up Virtual Account untuk Akun Ads Hong Kong

Panduan ini akan membantu kamu melakukan top up saldo Ads untuk akun Hong Kong menggunakan metode Transfer Virtual Account di Everpro. Metode ini menggunakan Virtual Account yang disediakan oleh sistem (melalui Aspire) dan dapat dibayarkan melalui bank yang kamu pilih.

 

Membuat Transaksi

1. Masuk ke Everpro Dashboard.

2. Pilih menu Ads > Saldo Iklan.

3. Lakukan proses top up ads akun Hong Kong terlebih dahulu.

4. Pada bagian Metode Pembayaran, pilih Transfer ke Virtual Account, lalu pilih bank tujuan yang kamu inginkan.

5. Lanjutkan proses pembayaran hingga muncul halaman Detail Pembayaran.

 

Gambar 1. Halaman detail pembayaran Top Up Ads Hong Kong

 

6. Pastikan Kamu melakukan pembayaran sesuai dengan Nomor Virtual Account dan Nominal Transfer sesuai dengan yang tertera di halaman detail pembayaran.

7. Jika kamu memilih bank yang berbeda, maka nomor Virtual Account juga akan berbeda.
Pastikan kembali nomor rekening tujuan sebelum melakukan transfer.

8. Pastikan nominal transfer dilakukan hingga 3 digit terakhir sesuai yang tertera di halaman Detail Pembayaran.

9. Kesalahan pada nomor rekening tujuan dan/atau nominal transfer dapat menyebabkan transaksi gagal diproses secara otomatis dan harus melalui verifikasi manual, yang membutuhkan waktu lebih lama.

 

Melakukan Konfirmasi Pembayaran

Setelah kamu melakukan transfer sesuai dengan nomor Virtual Account dan nominal pembayaran yang tertera, langkah selanjutnya adalah melakukan konfirmasi pembayaran di dashboard Everpro agar saldo dapat diproses lebih cepat.

1. Masuk ke Everpro Dashboard.

2. Pilih menu Ads > Saldo Iklan > Histori Top Up.

3. Cari transaksi top up dengan status Confirming Payment.

4. Pada transaksi tersebut, pilih icon gear  (⚙️), lalu pilih Bayar.

 

 

5. Pada halaman Detail Pembayaran, pilih tombol Saya Sudah Bayar

 

 

6. Unggah bukti pembayaran dengan menekan tombol Upload untuk memudahkan proses pengecekan manual jika diperlukan.

 

 

7. Jika sudah dilakukan semua, silahkan tunggu beberapa saat untuk sistem melakukan proses verifikasi pembayaran. Dan jika pembayaran telah berhasil diverifikasi, maka saldo iklan dari akun iklan yang di top up akan otomatis bertambah sesuai dengan nominal top up dipotong management fee top up (jika ada).

 

FAQ

Tanya #1

Saya sudah melakukan pembayaran, namun status top up masih belum Paid, apa yang harus dilakukan ?

Jawab #1 : 

Berikut penjelasan status top up ads yang perlu kamu perhatikan:

  • Confirming Payment
    Artinya, kamu perlu melakukan konfirmasi pembayaran secara manual. Silakan ikuti langkah pada bagian Melakukan Konfirmasi Pembayaran di atas.
  • Validating Payment
    Sistem sedang memproses validasi pembayaran secara otomatis berdasarkan data pembayaran dan top up yang telah dibuat. Mohon tunggu beberapa saat.

Need Admin Confirmation
Kamu perlu mengunggah bukti pembayaran yang sah sesuai dengan tagihan. Setelah itu, tim Service Everpro akan melakukan verifikasi manual terhadap bukti pembayaran yang kamu kirimkan.

 

Tanya #2

Saya melakukan pembayaran tidak sesuai dengan nominal tagihan namun saldo di rekening bank saya tetap terpotong dan transaksi berhasil, apa yang harus Saya lakukan?

Jawab #2 : 

Silakan hubungi tim Service Everpro untuk proses konfirmasi pembayaran dengan menyiapkan informasi berikut:

  • ID Top Up dari tagihan yang dibayarkan
  • Bukti pembayaran yang sah

Tim kami akan membantu melakukan pengecekan dan penyesuaian lebih lanjut.

Panduan Terkait

Solusi pengiriman

Cashback besar, layanan lengkap

Dijamin 1×24 jam setelah delivered

Didukung teknologi dan support sigap

Bebas manual tanpa biaya per hit

Solusi tools marketing

Scale tanpa limit dan bebas restrict

WABA resmi simple dan affordable

Loading cepat, tracking makin akurat

Kelola data pelanggan dengan CRM

Solusi jasa dan konsultasi

Dongkrak penjualan dengan praktek tersertifikasi

Urus Shop, konten FYP, Live, sampai GMV Max

Belajar tingkatin order dari para mentor Everpro

Miliki LP yang didesain khusus untuk konversi

Ilmu

Pelajari cara, tips, dan trik pakai Everpro

Dapatkan berbagai inspirasi buat bisnismu

Belajar Live, online bareng komunitas

Tools

Cari tahu ongkir dan cashback di Everpro

Dapatkan proses terkini dari nomor resimu

Temukan kode pos akurat untuk alamat tujuanmu