Standar Pengemasan Paket

Kirim Paket ke Pelanggan Sesuai Standar Kemasan

Kategori kemasan untuk setiap jenis produk yang akan dikirim melalui Everpro Shipping.

Setiap kategori produk memiliki standar kemasan yang harus dipenuhi oleh penjual untuk menjaga kualitas pengiriman. Penting untuk mengikuti ketentuan ini karena Everpro Shipping tidak menanggung kerusakan akibat kelalaian dalam pengemasan.

1.Kategori Produk Cairan

Gambar Responsif
Gambar Besar

Keterangan Tambahan:

  • Semua sisi barang harus terbungkus dengan bubble wrap dan dilapisi lakban.
  • Pastikan tidak ada ruang kosong saat membungkus barang menggunakan karton atau kardus.
  • Tambahkan bahan pelindung seperti styrofoam, kain, potongan kardus, gulungan kertas, atau bantalan udara untuk mencegah barang bergerak di dalam kemasan.

2.Kategori Produk Makanan

Gambar Responsif
Gambar Besar

Keterangan Tambahan:

  • Semua sisi barang harus terbungkus dengan bubble wrap dan dilapisi lakban.
  • Pastikan tidak ada ruang kosong saat membungkus barang menggunakan karton atau kardus.
  • Tambahkan bahan pelindung seperti styrofoam, kain, potongan kardus, gulungan kertas, atau bantalan udara untuk mencegah barang bergerak di dalam kemasan.

3.Kategori Produk Kosmetik

Gambar Responsif
Gambar Besar

4.Kategori Produk Elektronik

Gambar Responsif
Gambar Besar

5.Kategori Produk Fashion

Gambar Responsif
Gambar Besar

6.Kategori Produk Rumah Tangga, Kantor, Pertukangan, Pabrik/Gudang

Gambar Responsif
Gambar Besar

7.Kategori Produk Benda Tajam

Gambar Responsif
Gambar Besar

Keterangan Tambahan:

  • Harus terbungkus menyeluruh semua sisinya.

8.Kategori Produk Dokumen, Otomotif dan Buku

Gambar Responsif
Gambar Besar

9.Kategori Produk Lain-lain

Gambar Responsif
Gambar Besar

Keterangan Tambahan:

  • Gunakan karton corrugated (bergelombang) untuk barang pecah belah dan mudah rusak.
  • Disesuaikan dengan wadah/kemasan/tempat obat.

Perkiraan Ukuran Barang

Gambar Responsif
Gambar Besar

Catatan

  • Gunakan kemasan asli bawaan dari produk saat pengemasan.
  • Lakukan uji goyang dan uji tekan (kompresi) untuk memastikan bantalan untuk pengisi rongga cukup.
  • Tutupi semua permukaan produk kaca atau cairan agar tidak ada bagian yang terbuka atau bisa berbenturan dengan benda lain.
  • Sesuaikan pengemasan dengan jenis produk, seperti ketebalan bubble wrap, penggunaan kardus, dan bantalan dalam kardus.
  • Poin opsional dianjurkan untuk digunakan.
  • Aturan pengemasan berlaku lebih spesifik untuk setiap subkategori produk, misalnya obat sirop mengikuti standar “Cairan dalam botol kaca” bukan obat-obatan.