
5 Contoh Creative Ads Facebook dan Ulasannya
Bagi pebisnis online yang beriklan di Facebook Ads namun belum kunjung memperoleh dampak signifikan pada penjualan, mungkin unsur creative ads Facebook adalah salah satu penyebabnya. Bukan hanya menyebabkan iklan tidak menarik perhatian target audiens, namun iklan tanpa unsur kreatif juga sulit menjangkau audiens yang tepat. Apalagi disaat persaingan bisnis semakin